Home » » Bahan Bakso Goreng

Bahan Bakso Goreng

Written By Tulungagung Community on Minggu, 03 Agustus 2014 | 23.34



Resep Untuk Membuat Bakso Goreng ---Berikut ini adalahResep Untuk Membuat Bakso Goreng untuk melengkapi hidangan Anda. Inilah resepnya:

Bahan Bakso Goreng

·                     500 gram daging ayam
·                     200 gram ucang kupas
·                     3 sendok makan
·                     1/2 sendok merica
·                     1/4 sendok teh gula
·                     2 buah bawang daun, iris halus
·                     100 gram tepung sagu
·                     3 butir putih telur
·                     500 ml minyak untuk menggoreng
Cara Membuat Bakso Goreng

1.                   Haluskan daging ayam, udang, garam, merica, dan gula menggunakan food processor.
2.                   Tambahkan bawang daun, tepung sagu, dan telur. Campur semua bahan menjadi satu dan aduk sampai rata.
3.                   Buat bulatan bakso. Masukkan ke dalam air mendidih, biarkan sampai mengapung. Angkat dan sisihkan.
4.                   Panaskan minyak, goreng bakso sampai masak dan berwarna kecoklatan. Angkat dan sajikan hangat.
Demikianlah Resep Untuk Membuat Bakso Goreng kali ini. Baca juga resep panganan berkarbohidrat sebelumnya tentang Cara Membuat Bakso Daging Sapi. Selamat mencoba!
Share this article :

Posting Komentar

 
Copyright © 2011. Info-ta Kuliner - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger